Rabu, 16 Februari 2011

jaringan LAN ( Local Area Network)

LAN adalah Local Area Network (LAN), merupakan jaringan milik pribadi di dalam sebuah gedung atau kampus yang berukuran sampai beberapa kilometer. LAN seringkali digunakan untuk menghubungkan komputer-komputer pribadi dan workstation dalam kantor suatu perusahaan atau pabrik-pabrik untuk memakai bersama sumberdaya (resouce, misalnya printer) dan saling bertukar informasi.
Internet adalah Kumpulan jaringan yang terinterkoneksi baik perangkat keras maupun perangkat lunaknya. sebuah mesin yang disebut gateway guna melakukan hubungan dan melaksanakan terjemahan yang diperlukan.
Local Area Network (LAN)
Local Area Network (LAN), merupakan jaringan milik pribadi di dalam sebuah gedung atau kampus yang berukuran sampai beberapa kilometer. LAN seringkali digunakan untuk menghubungkan komputer-komputer pribadi dan workstation dalam kantor suatu perusahaan atau pabrik-pabrik untuk memakai bersama sumberdaya (resouce, misalnya printer) dan saling bertukar informasi.


 keunggulan :
  • pemakaiain sumber daya secara bersama-sama
  • memungkinkan hubungan antarsistem dari beragam merk.
  • memungkinkan adanya transfer file antarbagian dengan melalui suatu server pengatir lalu lintas informasi
  • efektivitas dan efisiensi kerja menjadi lebih produktif
  • lebih banyak terminal yang terhubung ke sistem 
  • mengurangi pemakaian kabel jika dibandingkan dengan sistem connect one by one
  • memungkinkan komunikasi melalui e-mail
  • adanya pembakuan user interface
  • perlindungan investasi dan rahasia data karena adanya server pengatur dan password
kelemahan :
  • instrumentasi tidak sederhana
  • ada kemungkinan password dapat ditembus
  • perlu pengendalian pemakain oftware
  • software harus dirancang untuk multi user
  • semua layer model OSI harus dilaksanakan (protokol/aturan yang digunakan)
  • virus mungkin dapat menyebar melalui jaringan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar